Eagle Indopura Resmi Dimulai

Eagle Indopura Resmi Dimulai - Hallo sahabat Berita Wawancara, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Eagle Indopura Resmi Dimulai, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Artikel Kabar, Artikel Berita, Artikel Berita Wawan cara, Artikel Fenomena, Artikel Indonesia, Artikel Islam, Artikel Islami, Artikel Muslim, Artikel Politik, Artikel Ragam, Artikel Unik, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Eagle Indopura Resmi Dimulai
link : Eagle Indopura Resmi Dimulai

Baca juga


Eagle Indopura Resmi Dimulai

 https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEheLMrXfsQWLk4CV_9ZsDSPhKSuUnDNNqdHRLaIcq64RaiTeGEjd6G1q85BzU-DLv2rSfcxX-hhXwGNSOPioeh7l1Z7KU6sRwAE39Rmq_osJJO6II0soxtp2d37iKQLF239IbAHaMThn4A/s400/MV-Bintuni-Dibajak-Di-Laut-Jawa-696x462.jpgIlustrasi Eagle Indopura 2016

Latihan Bersama Eagle Indopura yang melibatkan TNI AL dan Royal Singapore Navy secara resmi dimulai. Panglima Komando Armada II Laksda TNI Mintoro Yulianto, S.Sos, M.Si mewakili Asisten Operasi Kasal Laksda TNI Didik Setiyono, S.E.,M.M. membuka Latma Eagle Indopura 2019 yang berlangsung di Auditorium Puslatkaprang, Markas Koarmada II Surabaya, Kamis (18/ 07).

Dalam amanat tertulisnya yang dibacakan oleh Pangkoarmada II, Laksda TNI Didik Setiyono, S.E.,M.M. menyampaikan bahwa Eagle Indopura 2019 ini merupakan implementasi dari kerjasama bilateral antara kedua negara di bidang pertahanan, dan telah menjadi agenda tahunan untuk TNI AL.

Tujuan dilaksanakan latihan ini adalah untuk meningkatkan kualitas, profesionalisme dan kerjasama antara kedua negara di bidang kelautan. Kami percaya latihan ini akan meningkatkan hubungan bilateral serta memberikan nilai positif yang akan menjaga stabilitas keamanan di wilayah Asia Tenggara ,” tandas Asops Kasal.

Latihan bersama Eagle Indopura 2019 antara TNI Angkatan Laut dengan Republic Of Singapore Navy merupakan latihan yang ke-25 sejak dimulainya pada tahun 1994.

Pada kesempatan tersebut, RSN Fleet Commander Rear Admiral Aaron Beng yang mendampingi Pangkoarmada II, juga menyambut positif adanya latihan bersama antara RSN dengan TNI AL yang sudah berjalan puluhan tahun tersebut. Ia pun berharap hubungan bilateral antar kedua negara terus terjalin secara baik dan profesional.

Sementara itu menurut Dansatgas Latma Eagle Indopura 2019 Letkol Laut (P) Rasyid Al Hafiz, yang kesehariannya menjabat sebagai Komandan KRI Sultan Iskandar Muda-376, latihan bersama ini akan dilaksanakan dalam dua tahap yakni Tahap Harbour Phase, dan Tahap Sea Phase.

Lebih lanjut Rizal menerangkan jika Tahap Harbour Phase dilaksanakan di Koarmada II sejak tanggal 16 hingga 19 Juli 2019, yang ditandai dengan kedatangan 3 kapal perang milik RSN di Surabaya yakni RSS Steadfast, RSS Justice, dan RSS Vigour. Sementara dari TNI AL akan melibatkan KRI Sultan Iskandar Muda-36, dan KRI Fatahilah-361, keduanya berada di jajaran Satuan Kapal Eskorta (Satkor) Koarmada II. Dan tahap Sea Phase akan dilaksanakan mulai tanggal 20 hingga 30 Juli 2019 di sekitar Laut Jawa, Selat Karimata, dan Singapura.

 ♖ TNI AL  


Demikianlah Artikel Eagle Indopura Resmi Dimulai

Sekianlah artikel Eagle Indopura Resmi Dimulai kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Eagle Indopura Resmi Dimulai dengan alamat link https://beritawawancara.blogspot.com/2019/07/eagle-indopura-resmi-dimulai.html

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Eagle Indopura Resmi Dimulai"

Posting Komentar