Pasukan Katak Gelar Latihan Tempur

Pasukan Katak Gelar Latihan Tempur - Hallo sahabat Berita Wawancara, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Pasukan Katak Gelar Latihan Tempur, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Artikel Kabar, Artikel Berita, Artikel Berita Wawan cara, Artikel Fenomena, Artikel Indonesia, Artikel Islam, Artikel Islami, Artikel Muslim, Artikel Politik, Artikel Ragam, Artikel Unik, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Pasukan Katak Gelar Latihan Tempur
link : Pasukan Katak Gelar Latihan Tempur

Baca juga


Pasukan Katak Gelar Latihan Tempur

✈️ Gunakan Peralatan 'James Bond'✈️ Pengarahan sebelum latihan perang (Akhmad Mustaqim/detikcom)

Satuan Komando Pasukan Katak (Kopaska) dan penyelam Koarmabar menggelar latihan di Satuan Koarmabar I Pondok Dayung, Tanjung Priok. Ada salah satu peralatan yang dipamerkan yang disebut sering muncul dalam film-film James Bond.

"Alat peluncur ini adalah alat peluncur yang sering dilihat di film James Bond atau film luar negeri," ucap Kapten Dedy selaku komandan kompi, yang memberi pengarahan sebelum latihan, Senin (7/8/2017).

Alat peluncur yang dimaksud adalah Seabob Black Shadow 730 (SBS 730). Alat itu termasuk skuter bawah air yang dioperasikan Kopaska.

Gelar Latihan Tempur, Pasukan Katak Gunakan Peralatan 'James Bond'Seabob Black Shadow atau skuter bawah air (Akhmad Mustaqim/detikcom)

"Kalau dengan alat ini, pasukan saya jadi lebih hemat tenaganya," kata Dedy.

Selain alat seluncur senjata itu, ada alat selam lengkap dengan sepatu katak. Alat selam itu digunakan sebagai pengganti alat seluncur yang digunakan dari kapal menuju daratan.

Ada juga berbagai persenjataan berupa senapan laras panjang lainnya. Rencananya, pasukan Satuan Kapal Perang, Satuan Komando Pasukan Katak, dan penyelam Koarmabar akan menggelar latihan dan demo perang di Satuan Koarmabar I Pondok Dayung, Tanjung Priok. (dhn/dhn)

  ✈️ detik  


Demikianlah Artikel Pasukan Katak Gelar Latihan Tempur

Sekianlah artikel Pasukan Katak Gelar Latihan Tempur kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Pasukan Katak Gelar Latihan Tempur dengan alamat link https://beritawawancara.blogspot.com/2017/08/pasukan-katak-gelar-latihan-tempur.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :

0 Response to "Pasukan Katak Gelar Latihan Tempur"

Posting Komentar