156 Pesawat TNI AU Akan Meriahkan HUT ke-80 TNI

156 Pesawat TNI AU Akan Meriahkan HUT ke-80 TNI - Hallo sahabat Berita Wawancara, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul 156 Pesawat TNI AU Akan Meriahkan HUT ke-80 TNI, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Artikel Kabar, Artikel Berita, Artikel Fenomena, Artikel Indonesia, Artikel Islam, Artikel Islami, Artikel Muslim, Artikel Politik, Artikel Ragam, Artikel Unik, Artikel Berita Wawan cara, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : 156 Pesawat TNI AU Akan Meriahkan HUT ke-80 TNI
link : 156 Pesawat TNI AU Akan Meriahkan HUT ke-80 TNI

Baca juga


156 Pesawat TNI AU Akan Meriahkan HUT ke-80 TNI

  Di Monas Ilustrasi pesawat TNI AU fly past di Monas [Dispenau]

Tentara Nasional Indonesia Angkatan Udara (TNI AU) menyiapkan 156 pesawat untuk memeriahkan perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 TNI di Monumen Nasional (Monas), Jakarta, pada Minggu (5/10/2025) akhir pekan ini.

"Pesawat yang terlibat ada 156 pesawat," kata Kepala Dinas Penerangan Angkatan Udara (Kadispenau), Marsekal Pertama (Marsma) TNI I Nyoman Suadnyana kepada Kompas.com, Senin (29/9/2025).

Nyoman mengatakan jenis pesawat TNI AU yang dilibatkan dalam HUT ke-80 TNI bermacam-macam.

Unsur pesawat tempur, angkut, latih, hingga helikopter TNI AU sudah disiapkan untuk memeriahkan gelaran HUT TNI.

"Pesawat semua pesawat yang dioperasikan TNI AU dilibatkan, mulai dari pesawat latih, pesawat tempur, helikopter, pesawat angkut," ungkap Nyoman.

Pesawat SU 30 T-3009 dengan camo baru (Ist)
Selain alutsista udara, TNI AU juga mengerahkan ribuan personel untuk mendukung jalannya perayaan.

Personel yang terlibat sebanyak 8.260 orang dari TNI AU,” ujar dia.

Tidak hanya itu, kendaraan tempur dari Korps Pasukan Gerak Cepat (Korpasgat) AU juga akan ditampilkan dalam defile alutsista.

Ada kendaraan tempur dari Korpasgat AU yang ikut ditampilkan nanti saat defile,” tutur Nyoman.

Perayaan HUT ke-80 TNI di Monas tahun ini mengusung tema "TNI Prima - TNI Rakyat - Indonesia Maju".

Tema ini mencerminkan visi TNI yang profesional, responsif, integratif, modern, dan adaptif, sekaligus menegaskan bahwa kekuatan TNI bersumber dari rakyat.

  ✈️
Kompas  


Demikianlah Artikel 156 Pesawat TNI AU Akan Meriahkan HUT ke-80 TNI

Sekianlah artikel 156 Pesawat TNI AU Akan Meriahkan HUT ke-80 TNI kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel 156 Pesawat TNI AU Akan Meriahkan HUT ke-80 TNI dengan alamat link https://beritawawancara.blogspot.com/2025/09/156-pesawat-tni-au-akan-meriahkan-hut.html

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "156 Pesawat TNI AU Akan Meriahkan HUT ke-80 TNI"

Posting Komentar