Prabowo Minta Alih Teknologi untuk Industri Pertahanan Indonesia

Prabowo Minta Alih Teknologi untuk Industri Pertahanan Indonesia - Hallo sahabat Berita Wawancara, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Prabowo Minta Alih Teknologi untuk Industri Pertahanan Indonesia, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Artikel Kabar, Artikel Berita, Artikel Berita Wawan cara, Artikel Fenomena, Artikel Indonesia, Artikel Islam, Artikel Islami, Artikel Muslim, Artikel Politik, Artikel Ragam, Artikel Unik, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Prabowo Minta Alih Teknologi untuk Industri Pertahanan Indonesia
link : Prabowo Minta Alih Teknologi untuk Industri Pertahanan Indonesia

Baca juga


Prabowo Minta Alih Teknologi untuk Industri Pertahanan Indonesia

 Temui Menhan Rusia 
https://thumb.viva.co.id/media/frontend/thumbs3/2024/08/01/66aabb3282257-prabowo-bertemu-menhan-rusia-bahas-alih-teknologi-pertahanan_1265_711.JPGPrabowo temui Menhan Rusia (Ist)

M
enteri Pertahanan RI sekaligus presiden terpilih Prabowo Subianto meminta Rusia membantu program alih teknologi untuk industri pertahanan Indonesia.

Permintaan itu disampaikan Prabowo saat bertemu Menteri Pertahanan Federasi Rusia Andrey Belusov di Moskwa, Rusia, Rabu (31/7/2024) waktu setempat.

Dalam pertemuan itu, Menhan Prabowo menyampaikan keinginan adanya alih teknologi dari Rusia untuk mewujudkan industri pertahanan Indonesia yang mandiri,” ujar Kepala Biro Humas Setjen Kementerian Pertahanan RI Brigjen TNI Edwin Adrian Sumantha dalam keterangan tertulis, Kamis (1/8/2024).

Prabowo juga memberikan ucapan selamat kepada Andrey Belusov yang baru saja dilantik sebagai Menhan Rusia pada Mei lalu.

Saya menyampaikan ucapan selamat atas pelantikan Anda sebagai Menteri Pertahanan Federasi Rusia yang baru. Saya senang berkesempatan bertemu dan berdiskusi dengan Anda,” ujar Prabowo.

Setelah itu, Prabowo menemui Presiden Rusia Vladimir Putin di Istana Kremlin, Moskwa. Prabowo dan Putin berbicara soal peningkatan hubungan bilateral kedua negara.

Prabowo menyoroti hubungan persahabatan jangka panjang dan dukungan historis yang diberikan Rusia, yang sebelumnya bernama Uni Soviet kepada Indonesia, termasuk infrastruktur dan bantuan militer.

Pembahasan utama pertemuan itu adalah kerja sama ketahanan pangan dan energi.

Selain itu, dibahas kerja sama bidang pendidikan dan rencana beasiswa bagi pelajar Indonesia ke Rusia, serta peningkatan kolaborasi dalam pemanfaatan energi nuklir dan pengembangan pariwisata.

"Penekanan utama saya, selain ketahanan pangan, ketahanan energi, juga untuk pendidikan. Dan saya berencana untuk memulai program beasiswa besar-besaran untuk mengirim siswa kami ke luar Indonesia, terutama untuk pelatihan medis," kata Prabowo.

  ★ Kompas  


Demikianlah Artikel Prabowo Minta Alih Teknologi untuk Industri Pertahanan Indonesia

Sekianlah artikel Prabowo Minta Alih Teknologi untuk Industri Pertahanan Indonesia kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Prabowo Minta Alih Teknologi untuk Industri Pertahanan Indonesia dengan alamat link https://beritawawancara.blogspot.com/2024/08/prabowo-minta-alih-teknologi-untuk.html

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Prabowo Minta Alih Teknologi untuk Industri Pertahanan Indonesia"

Posting Komentar